Nama Lokal Tepung-tepung
Nama Latin Melicope glabra (Blume) T.G. Hartley
Family Rutaceae
Lokasi Penanaman
Nama Penanam
Kode Kolektor
Tanggal Penanaman
Tinggi Tanaman
Diameter Tanaman
Usia Tanaman
Asal Tanaman

Deskripsi

Bentuk batang silindris dengan permukaan kulit mulus bergelang, Kulit batang mulus berwarna keputihan. Kyunya beraroma khas. Pohon berukuran sedang dengan diameter mencapai 40 cm dan tinggi mencapai 35 m. Biasanya ditemukan di daerah rawa gambut dan hutan dataran rendah. Jenis pohon pioneer. Biasanya tumbuh di hutan bekas terbakar.

Persebaran: Sumatra, Semenanjung Malaysia, Singapura, Jawa, Kalimantan dan wilayah tropis lainnya di Asia dan Australia. Habitatnya berupa hutan primer dengan ketinggian 0 sampai dengan 500 mdpl

Manfaat

Melicope glabra (Ki Sampang/Wawangun) Secara tradisional, tumbuhan ini dimanfaatkan masyarakat sebagai obat seperti diare, disentri, tumor dan hepatitis. Melicope menghasilkan senyawa alkaloid, flavonoid dan memperlihatkan aktivitas antikanker, antifungal dan antioksidan.