|
|
Nama Lokal | Mahang |
Nama Latin | Macaranga sp. |
Family | Euphorbiaceae |
Lokasi Penanaman | |
Nama Penanam | |
Kode Kolektor | |
Tanggal Penanaman | |
Tinggi Tanaman | |
Diameter Tanaman | |
Usia Tanaman | |
Asal Tanaman | |
DeskripsiMahang biasanya berupa pohon kecil, tinggi hingga 15 m, hanya kadang-kadang mencapai 20-30 m atau berupa perdu setinggi 2 m. Tumbuhan ini kebanyakan dikenal sebagai jenis-jenis pohon pionir. Banyak jenis mahang yang menghasilkan buah yang disukai burung. Sebaliknya, diperoleh indikasi bahwa pemencaran mahang ini dibantu oleh pelbagai jenis burung pemakan buah, di antaranya oleh punai gading. persebaran: Mahang merupakan jenis-jenis asli untuk wilayah-wilayah Afrika, Asia, Australasia, serta pulau-pulau di Samudra Hindia dan Pasifik. |
|
ManfaatKayu mahang dipakai secara lokal untuk konstruksi rumah, khususnya pada bagian yang tidak bersentuhan dengan tanah. Untuk kerangka-kerangka ringan dalam rumah, lis, peti-peti kayu, semah-semah perahu, dan juga batang korek api. Kayu mahang baik pula untuk bahan kerajinan kayu, tiang-tiang rambatan lada dan lain-lain. Kayu ini dinilai baik untuk dijadikan kayu lapis, papan partikel, papan semen, serta pulp; bahkan juga untuk kayu bakar. |