|
|
Nama Lokal | Ulin |
Nama Latin | Eusideroxylon zwageri Teijsm. & Binn. |
Family | Lauraceae |
Lokasi Penanaman | I.C Nomor Pohon 113 |
Nama Penanam | Green Generation Balikpapan |
Kode Kolektor | TR.0292 |
Tanggal Penanaman | 26 Juni 2022 |
Tinggi Tanaman | |
Diameter Tanaman | |
Usia Tanaman | |
Asal Tanaman | Kebun Raya Balikpapan |
DeskripsiUlin atau disebut juga dengan bulian atau kayu besi adalah pohon berkayu dan merupakan tanaman khas Kalimantan. Ulin memiliki tinggi pohon umumnya 30-35 m, diameter setinggi dada 60-120 cm. Batang lurus berbanir, tajuk berbentuk bulat dan rapat serta memiliki percabangan yang mendatar. Ulin termasuk jenis pohon besar yang tingginya dapat mencapai 50 m dengan diameter sampai 120 cm. Pohon ini tumbuh pada dataran rendah sampai ketinggian 400 m. Persebaran: Sumatera bagian timur dan selatan, Bangka, Belitung, Kalimantan dan kepulauan Sulu serta Palawan (Filipina). |
|
ManfaatKayunya sering dijadikan sebagai bahan utama pertukangan, daging buah ulin juga dimanfaatkan sebagai obat penghitam rambut. |