Nama Lokal Meranti
Nama Latin Shorea pauciflora King.
Family Dipterocarpaceae
Lokasi Penanaman Vak X.C No. Pohon : 3b
Nama Penanam UNIBA FKIP Djokosuryo Hadi Kusumo
Kode Kolektor YI.19277
Tanggal Penanaman 16 Mei 2015
Tinggi Tanaman
Diameter Tanaman
Usia Tanaman
Asal Tanaman Hutan KHDTK B2PD, Desa Tumbit Sari

Deskripsi

Pohon dapat tinggi sampai 51 m dan diameter 98 cm. Batangnya memiliki resin. Terdapat stipula dengan panjang 13 mm. Daun berselang-seling, sederhana, berurat, dan gundul. Diameter bunga sebesar 10 mm, berwarna kuning, dan terdapat di malai. Buahnya berukuran 16 mm, berwarna merah-hijau, dengan tiga sayap.

Persebaran : Semenanjung Malaysia, Sumatra, Kalimantan.

Manfaat

Kayunya dapat digunakan