|
|
Nama Lokal | Tengkawang |
Nama Latin | Shorea pinanga Scheff. |
Family | Dipterocarpaceae |
Lokasi Penanaman | Vak X.C No. Pohon : 19 |
Nama Penanam | Staf Kebun Raya Balikpapan |
Kode Kolektor | YI.19290 |
Tanggal Penanaman | 09 Juni 2020 |
Tinggi Tanaman | |
Diameter Tanaman | |
Usia Tanaman | |
Asal Tanaman | Hutan KHDTK B2PD, Desa Tumbit Sari |
DeskripsiPohon kanopi dengan tinggi mencapai 45 meter dan diameter batangnya dapat mencapai 103 cm. Batangnya memiliki resin. Panjang stipula 60 mm. Daun berselang-seling, sederhana, berurat sen, dan gundul. Bunga nya berdiameter 29 mm, berwarna kuning-merah muda, dan tersusun dalam malai. Buahnya terdiri dari 3 sayap berukuran 25 mm, berwarna hijau-kuning-merah, panjang sayap berukuran 195 mm. Persebaran : Kalimantan |
|
ManfaatKayunya dapat dimanfaatkan |