Nama Lokal Asam Gunung
Nama Latin Cleistanthus myrianthus ( Hassk.) Kurz.
Family Phyllanthaceae
Lokasi Penanaman VAK IV
Nama Penanam Staff Kebun Raya Balikpapan
Kode Kolektor NN.0050
Tanggal Penanaman 12 Maret 2008
Tinggi Tanaman
Diameter Tanaman
Usia Tanaman
Asal Tanaman Hutan Lindung Sungai Wain

Deskripsi

Pohon berukuran kecil hingga sedang dengan diameter batang sekitar 20-30 cm. Daunnya berbentuk lonjong hingga bulat telur dengan ujung meruncing dan tepi yang halus. Kulit batangnya berwarna abu-abu hingga cokelat, dengan tekstur halus atau sedikit bersisik

Manfaat

Pengobatan tradisional sebagai antiinflamasi dan untuk mengobati infeksi kulit, serta kayunya sering digunakan untuk konstruksi ringan