|
|
Nama Lokal | Nangka |
Nama Latin | Artocarpus heterophyllus |
Family | Moraceae |
Lokasi Penanaman | |
Nama Penanam | |
Kode Kolektor | |
Tanggal Penanaman | |
Tinggi Tanaman | |
Diameter Tanaman | |
Usia Tanaman | |
Asal Tanaman | |
DeskripsiPohon, berumah satu, hijau abadi, tinggi hingga 20 m dan diameter 80 cm. Kulitnya kasar atau bersisik, berwarna abu-abu gelap hingga cokelat keabu-abuan, Daunnya tipis dan kasar serta berbentuk lonjong-elip. Daunnya halus di permukaan dan kasar di bagian bawah. |
|
ManfaatTerkenal dengan aktivitas antibakteri, antijamur, antidiabetik, antiinflamasi, dan antioksidannya. |