|
|
Nama Lokal | Agave mahkota |
Nama Latin | Agave attenuata salm |
Family | Asparagaceae |
Lokasi Penanaman | |
Nama Penanam | |
Kode Kolektor | |
Tanggal Penanaman | |
Tinggi Tanaman | |
Diameter Tanaman | |
Usia Tanaman | |
Asal Tanaman | |
DeskripsiBatang kayu lunak berbentuk bulat tempat menempelnya daun, Daun tumbuh tersusun rapat dalam lingkaran yang saling bertumpuk, tebal, berdaging, berbentuk lanset dengan ujung yang ditumbuhi oleh duri yang meruncing, tepi daun rata, Bunga tumbuh dalam bulir yang panjangnya mencapai 3,7 m membentuk struktur seperti ekor serigala, berwarna kuning keabuan. |
|
ManfaatMenjaga kesehatan tulang, meningkatkan fungsi syaraf dan otot, meningkatkan sirkulasi darah, membantu mengatasi gangguan pencernaan, fermentasi lambung, sembelit kronis, luka bakar, luka, dan lecet kulit. |