Koleksi Tanaman
Kebun Raya Balikpapan

Lokasi : -

Beringin

Ficus kebanyakan berupa tumbuhan tropis yang hijau sepanjang tahun. Banyak di antaranya yang memiliki akar gantung atau akar udara, bentuk perawakan yang khas; serta bentuk buah yang unik, yang membed

Lidah mertua tombak

Daunnya yang panjang dan silindris yang tumbuh dalam pola seperti kipas yang indah. Daunnya berwarna hijau tua dengan garis-garis horizontal berwarna hijau keabu-abuan muda, sehingga tampak mencolok.<

Bunga Terompet

Merupakan tanaman berkayu merambat. Tinggi rambatannya dapat mencapai 10 meter. Batang halus apabila dipotong akan mengeluarkan getah berwarna putih,permukaan daun mengkilat, berwarna hijau tua panjan

Rambai

Tinggi pohon mencapai 10-20 m. Memiliki daun tunggal dengan bentuk memanjang. Buah lebat dan tertata dalam bentuk tangkai, memiliki ukuran diameter 2 sampai 5 cm dan bunganya tersusun majemuk seperti

Manggis

Pohon tinggi mencapai 15 meter. Mempunyai batang berkayu, bulat, tegak bercabang simodial dan berwarna hijau kotor. Berdaun tunggal, lonjong, ujung runcing, pangkal tumpul tepi rata, pertulangan menyi

Akalifah merah

Tinggi dapat mencapai 10-20 meter dengan cabang yang menyebar. Daun: Daun berbentuk elips, berwarna hijau gelap, dan tumbuh secara berhadapan. Bunga: Bunga berwarna putih atau krem dengan aroma harum,

Gandarusa varigata

Tanaman hias yang dapat umbuh di dataran rendah maupun dataran tinggi, daunnya memilki perpaduan dari warna hijau dengan bercak – bercak putih pada permukaan daun, cara pebanyakan melalui stek batan

Stefanot ungu

Tanaman merambat berkayu, berdaun hijau tua mengkilat dengan ujung daun meruncing, Bunganya tumbuh bergerombol dalam puluhan kuntum pada setiap tangkai bunga, 
Bunga yang baru mekar berwarna ung

Bunga sepatu

Bunga berbentuk terompet dengan diameter bunga sekitar 6 cm hingga 20 cm, berwarna merah, tinggi tanaman ini sekitar 2 sampai 5 meter.